SERAYUNEWS – Hari Persahabatan Sedunia diperingati setiap tanggal 30 Juli. Namun, tidak banyak yang tahu tentang peringatan ini.
Peringatan ini bertujuan mendorong penerapan budaya damai bagi masyarakat yang merupakan korban peperangan kekerasan.
Hari Persahabatan Internasioal ini baru diresmikan sesuai ketetapan Majelis Umum Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) sejak 2011. Pada kesempatan ini, kamu bisa membagikan ucapan yang berisi tentang persahabatan.
Kamu bisa kirimkan ucapan kepada sahabat. Masih bisa kirim lewat pesan pribadi, status hingga caption medsos.
Kehadiranmu dalam hidupku adalah anugerah yang tak ternilai. Selamat Hari Persahabatan, teman tersayang!
Sahabat adalah keluarga yang kita pilih sendiri. Terima kasih telah menjadi bagian dari hidupku.
Persahabatan sejati adalah harta tak ternilai. Selamat Hari Persahabatan!
Teman adalah bintang yang selalu bersinar dalam kegelapan. Terima kasih telah menjadi cahaya dalam hidupku.
Sahabat adalah orang yang membuatmu tertawa lebih keras, tersenyum lebih lebar, dan hidup lebih baik.
Teman adalah mereka yang tahu segalanya tentang kita dan tetap mencintai kita apa adanya.
Persahabatan adalah benang emas yang mengikat hati kita bersama. Terima kasih telah menjadi sahabat yang luar biasa.
Persahabatan sejati tidak pernah pudar, meskipun jarak memisahkan kita. Selamat Hari Persahabatan!
Hari ini kita merayakan ikatan yang tidak bisa diukur oleh waktu atau jarak. Selamat Hari Persahabatan!
Tidak ada yang bisa menggantikan kehangatan persahabatan. Selamat Hari Persahabatan!
Inspirasi Kata Bijak untuk Sahabat
Selamat Hari Persahabatan untuk orang yang selalu ada untukku, dalam suka dan duka.
Kehidupan ini bagai papan catur, jika tak memiliki strategi tentu akan kalah. Siapa tak berkawan tentu takkan pernah menemukan jalan keluar.
Sahabat, untuk menjadi sukses terkadang kita harus melalui kegagalan terlebih dahulu. Agar kita tahu apa yang harus kita lakukan berikutnya sengan cara yang lebih baik dan tepat.
Menjadi dewasa adalah pilihan, untuk memulai sadar bahwa orang-orang terdekat tak selamanya bersama kita, termasuk kau sahabat.
Sahabat, untuk menjadi sukses terkadang kita harus melalui kegagalan terlebih dahulu. Agar kita tahu apa yang harus kita lakukan berikutnya sengan cara yang lebih baik dan tepat.
Percayalah, bukan pengkhianatan yang akan mengakhirkan kita, namun pertemanan abadi yang akan menemani kita hingga akhir hayat.
Menjadi dewasa adalah pilihan, untuk memulai sadar bahwa orang-orang terdekat tak selamanya bersama kita, termasuk kau sahabat.
Mengahabiskan waktu hari ini untuk mengeluh terhadap hari kemarin tak akan membuat hari esok lebih baik.
Sahabat adalah seseorang yang menari bersamamu di bawah matahari dan berjalan bersamamu di kegelapan.
Persahabatan lahir pada saat ketika satu orang berkata kepada orang lain,’ Apa! Kamu juga? Kupikir cuma aku.
Itulah ide ucapan hingga caption Hari Persahabatan Sedunia pada 30 Juli 2024.