CeK Tarif Tol Jakarta-Tegal Terbaru 2023, Pastikan Saldo e-Toll Cukup
Jurnalis:Melati Sudimandjati
SERAYUNEWS – Simak update tarif jalan Tol Jakarta-Tegal yang di dalamnya terdapat 6 ruas jalan tol.
Keenam ruas jalan tol itu dapat di lewati oleh pengendara tanpa harus kelua tol.
Saat ini jalan Tol Jakarta-Tegal memilik tarif terbaru di 2023.
Adapun 6 ruas jalan tol tersebut adalah Jakarta – Cikampek, Cikopo – Palimanan, Palimanan -Kanci, Kanci – Pejagan, Pejagan – Pemalang, dan keluar di Pintu Tol Tegal Timur.
Berkat adanya tol maka jarak Jakarta-Tegal adalah 289 kilometer waktu tempuh hanya 4-6 jam saja.
Mengutip pada situs resmi bpjt.pu.go.id, berikut daftar tarif tol Jakarta-Tegal golongan I dengan kategori sedan, bus, pick up, jip dan truk kecil.