SERAYUNEWS – Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) di sejumlah daerah akan segera dimulai.
Sehingga, kini para calon peserta didik baru dapat mempersiapkan segala hal terkait dengan kegiatan wajib tersebut.
Saat MPLS, biasanya mereka akan mendapatkan tugas dari panitia berupa teka-teki makanan, snack, minuman atau bahkan barang.
Teka-teki tersebut harus diperhatikan dengan baik oleh para peserta didik baru. Sebab, jika mereka salah bawa, bakal ada konsekuensinya berupa sanksi tertentu.
Adapun beberapa teka-teki MPLS yang kerap muncul memang unik-unik. Misalnya Cokelat Rihanna yang berarti snack cokelat payung, Cacing Goreng yang artinya Mie Goreng, Air Putih yang artinya susu, dan masih banyak lagi.
Oleh karena itu, mengetahui teka-teki lainnya merupakan hal yang Anda perlukan supaya lebih siap lagi dalaam menghadapi kegiatan tersebut.
Untuk itu, berikut adalah beberapa teka-teki MPLS 2024
Teka-teki MPLS Terbaru 2024
Teka-teki yang Unik
Telur kotak: Martabak
Ikan berdiri: Teri jengky
Telur tantara: Telur puyuh
Matahari di atas awan: Telur ceplok
Sayur pos: Sop
Sayur kakek-kakek tua: Kangkung
Buah waktu mama: Buah jambu
Sari basi: Sayur asem
Pudding goreng: Tahu goreng
Ikan masuk angin: Ikan kembung
Si botak berketombe: Onde-onde
Kue yang menyembunyikan identitas: Donat
Matahari di atas awan: Telur ceplok
Buah harajuku: Jeruk
Berlumut: Kacang ijo
Nasi lapangan hijau: Nasi pakai sayur
Gelas isi rambut: Mie gelas
Buah harajuku: Jeruk
Ikan harta karun: Ikan mas
Sayur pos: Sop
Dewi sri berjemur: Nasi goreng
Spongebob cokelat lembek: Brownies
Buah harajuku: Jeruk
Buah ketakutan: Buah pir
Sari basi: Sayur asem
Telur mata kedip: Telur mata sapi
Cacing goreng: Mie Goreng
Teka-teki yang Sering Keluar
Pudding goreng: Tahu goreng
Triplek isi pasir: Creaker
Cacing goreng: Mie Goreng
Nasi 3T: Tahu, telur, tempe
Pangeran roti: Croissant
Kecap kebangsaan: Kecap nasional
Guling berdarah: Sosis saus
Guling berdarah: Sosis saus
Buah cium matahari: Jeruk Sunkist
Matahari yang bisa dimakan: Telur mata sapi
Cokelat pintar: Smarties
Buah dad say yes: Pepaya
Sayur besi: Bayam
Snack obat: Pilus kapsul
Nasi Michael Jackson: Nasi putih
Snack obat: Pilus kapsul
Mata melirik ke kanan: Telur ceplok, kuningnya dibuat di kanan
Telur garuda: Snack Pilus
Kedelai borokan: Tempe
Naga yang bisa dimakan: Buah naga
Sayur stempel: Capcay
Snack obat: Pilus kapsul
Sayur pos: Sop
Teka-teki Snack dan Minuman
Dodol sapi: Sosis
Ikan masuk angin: Ikan kembung
Ayam selimut: Ayam goreng tepung
Kue berkutu: Kue onde-onde
Air Semut: Sprite
Nasi magma: Nasi beras merah
Cokelat Rihanna: Cokelat payung
Pocong hijau: Lontong
Ikan berdiri: Teri jengky
Cokelat Rihanna: Cokelat payung
Darah Beku: Cincau
Guling sobek rasa darah: Roti panjang isi stroberi
Rambut nenek: Arum manis
Buah ketakutan: Buah pir
Guling sobek rasa darah: Roti panjang isi stroberi
Buah ketakutan: Buah pir
Triplek isi pasir: Creaker
Buah janda: Buah anggur atau terong
Telor kerajaan: Egg kingdom
Ipod hijau: Apel hijau
Rambut nenek: Arum manis
Minuman Permisi: Jus mangga
Tumis padi Sunda: Tumis pare
Guling sobek rasa darah: Roti panjang isi stroberi
Roti ngomong: Breadtalk
Nah, demikian tadi beberapa teka-teki yang bisa memperluas pengetahuan Anda jelang berlangsungnya kegiatan ini. Semoga bermanfaat.***