Arti air suci di MPLS 2024 terjawab sudah, berikut adalah kunci jawaban teka-teki lengkap berbagai tema, foto ilustrasi (Pexels// Stephan Müller)
SERAYUNEWS – Sejumlah sekolah di berbagai daerah kini telah melaksanakan kegiatan Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS )
Dalam kegiatan MPLS, biasanya ada salah satu hal yang kerap kali bikin bingung para Peserta Didik Baru (PDB) yaitu tugas teka-teki.
Adapun tugas tersebut umumnya mereka terima dari panita MPLS. Dalam tugas ini, PDB harus berhasil menebak snack, makanan, minuman hingga barang tertentu.
Setelah itu, keesokan harinya mereka wajib membawanya ke sekolah. Apabila peserta gagal membawa tugas yang benar, maka mereka akan menerima konsekuensinya.
Biasanya ada sanksi tertentu bagi mereka yang tak berhasil memecahkan teka-teki ini.
Oleh karena itu, mencari jawaban teka-teki yang benar sudah menjadi suatu kewajiban para PDB, meskipun itu bakal cukup menantang.
Salah satu teka-teki yang kini menjadi perbincangan para peserta MPLS yaitu Air Suci.
Sebenarnya arti air suci adalah air kelapa muda. Selain itu, air suci juga sering diartikan sebagai air putih biasa dalam MPLS.
Sehingga, para peserta hanya perlu membawa air kelapa muda ataupun air putih ke sekolahan.
Di samping itu, masih ada banyak teka-teki lain yang mungkin belum Anda ketahui.
Supaya lebih siap lagi dalam mengahdapi kegiatan wajib ini, maka silahkan perhatikan beberapa jawaban teka-teki berikut ini.
Daftar Teka-teki MPLS 2024
Jawaban Makanan, Minuman, Snack Terkenal
Air semut: Sprite
Telor kerajaan: Egg Kingdom
Telur mata kedip: Telur mata sapi
Sayur besi: Bayam
Sayur kakek-kakek tua: Kangkung
Air penjumlahan: Air kali
Sari basi: Sayur asem
Buah teh macintosh: Fruit Tea Apel
Minuman segar bugar: Air mineral Vit
Air suci: Air kelapa muda atau air putih biasa
Telur kotak: Martabak
Minuman tergoda: Marimas
Terowongan berlumpur: Semprong
Raja roti: BreadTalk
Air mineral merk Oasis: Air mineral Cap Oasis
Makanan singa: Leo keripik kentang
Rambut nenek: Arum manis
Air putih dihormati: Susu
Roti jantung: Pisang
Air tanah: Susu cokelat
Minuman kanibal: Nutrisari
Rambut keriting goreng: Mie goreng
Tumis padi Sunda: Tumis pare
Sayur stempel: Capcay
Roti ngomong: BreadTalk
Bendera putih air putih tidur: Susu bantal
Minuman bengkel: 2 Tang
Penyihir pasir: Sandwich
Snack angin puyuh: Twister
Sayur besi: Ayam
Jawaban Teka-teki Terbaru
Ciki berbohong: Lays
Merah beku: Cincau
Pocong hijau: Lontong
Minuman Oppa Korea: Le Minerale
Telur Corak: Telur puyuh
Snack obat: Pilus kapsul
Air lumpur: Susu cokelat
Triplek isi pasir: Creaker
Sayur pos: Sop
Spongebob cokelat lembek: Brownies
Jus Enak: Jus belimbing
Piring terbang: Kerupuk
Minuman energi: Extra Joss
Mie terapung: Mie Gelas
Air banteng: Kratingdaeng
Kerupuk dua huruf: Kerupuk udang
Air putih: Air susu
Roti Italia: Pizza
Pudding goreng: Tahu goreng
Buah dari kedai kopi: Fruit Tea
Akar hangat: Jahe
Air gak loyo: Air Vit
Rambut nenek: Arum manis
Telur kotak: Martabak
Spongebob goreng: Roti goreng
Telur garuda: Snack Pilus
Roti sundel bolong: Donat
Jus teknologi: Jus apel
Toge kol 2003: Bakwan
Air desa: Ades
Snack Mobile Legend: Beng-beng
Minuman anak kembar: Ichi Ocha
Si botak berketombe: Onde-onde
Pocong hijau: Lontong
Lubang hewan Tiongkok: Liang teh Cap Panda
Demikian tadi beberapa kunci jawaban teka-teki MPLS yang bakal memperluas wawasan Anda.***