SERAYUNEWS- Simak cara mudah melakukan isi saldo e-money Mandiri. Anda bisa top up atau isi saldo e-money melalui berbagai cara. Salah satunya menggunakan aplikasi Shopee.
E-money Mandiri merupakan kartu uang elektronik dari Bank Mandiri. Kartu tersebut memiliki banyak fungsi terutama keperluan transaksi nontunai.
Anda bisa menggunakan kartu e-money Mandiri sebagai alternatif pembayaran seperti jalan tol, naik transportasi umum, hingga bayar belanjaan. Sebelum menggunakannya untuk transaksi, pastikan saldo cukup.
Anda bisa menambah saldo melalui aplikasi Shopee. Cara isi saldo e-money Mandiri lewat Shopee cukup mudah.
Sebagai informasi, saldo e-money Mandiri bisa diisi ulang maksimal Rp20 juta per bulan. Maksimal saldo yang tersimpan di kartu Rp2 juta.
Pengguna bisa mengikuti cara mudah berikut ini untuk memperlancar transaksi nontunai. SerayuNews.com telah menghimpun cara top up melalui Shopee. Bisa langsung pakai HP yang sudah terinstall Shopee:
Berikut cara top up e-money Mandiri melalui aplikasi Shopee:
Demikian panduan cara isi saldo e-money Mandiri dengan mudah pakai Shopee.
***