SERAYUNEWS – Simak panduan cara isi saldo ShopeePay dari BNI. Bagi nasabah Bank Negara Indonesia (BNI) yang menggunakan aplikasi ShoopeePay bisa mengisi saldo dengan mudah.
ShopeePay merupakan dompet digital yang tersedia pada market place Shopee. Pengguna yang mau membayar belanja di Shopee bisa menggunakan saldonya.
ShopeePay tidak hanya digunakan untuk transaksi di Shopee. Bisa digunakan untuk pembayaran pada merchant yang bekerja sama.
Saldo ShopeePay bisa ditransfer ke sesama pengguna ShopeePay maupun ke rekening bank. Untuk mengakses ShopeePay, pengguna dapat memilih menu ShopeePay di halaman utama aplikasi Shopee.
Cara transfer dari BNI terbilang mudah. Manfaatkan aplikasi BNI Mobile Banking maupun ATM BNI untuk top up saldo.
Pastikan sudah melakukan aktivasi akun ShopeePay dan menyetujui Syarat dan Ketentuan yang berlaku. Kemudian menggunakan PIN.
Begini cara transfer BNI ke ShopeePay lewat BNI Mobile Banking
Demikian informasi cara mengisi saldo ShopeePay untuk aneka pembayaran di Shopee dan merchant lainnya.
***