SERAYUNEWS – Saat ini, banyak pengguna aplikasi Threads Instagram yang mencari cara untuk mengaktifkan mode gelap (dark mode), mengingat fitur tersebut saat ini belum tersedia dalam aplikasi.
Namun, ada trik sederhana yang memungkinkan pengguna mengaktifkan mode gelap di Threads.
Dalam artikel ini, SerayuNews.com akan menunjukkan cara mengaktifkan mode gelap di Threads pada perangkat Android, iOS.
Untuk mengubah pengaturan mode gelap di iOS, Anda dapat mengikuti langkah-langkah berikut:
Setelah Anda memilih mode Gelap, antarmuka perangkat termasuk Instagram Threads akan secara otomatis beralih ke tema gelap.
Untuk mengaktifkan mode gelap dalam aplikasi ini di perangkat Android, Anda perlu menyesuaikan pengaturan mode gelap pada perangkat Android Anda. Berikut langkah-langkahnya:
Setelah Mode Gelap aktif, aplikasi secara umum akan menyesuaikan tampilannya berdasarkan pengaturan dan tampilan sistem secara keseluruhan.
Untuk beralih kembali ke mode terang di Threads, Anda dapat mengikuti proses yang sama seperti sebelumnya.
Dengan mengikuti langkah-langkah di atas, Anda dapat dengan mudah mengaktifkan mode gelap di aplikasi Instagram Threads.
Adapun mode gelap dapat memberikan pengalaman visual yang lebih nyaman dalam kondisi pencahayaan rendah dan mengurangi kelelahan mata.
Sehingga, ini bakal menjadi fitur yang penting Anda aktifkan, terutama jika Anda sering mengakses smartphone di tempat yang kurang cahaya atau gelap.***