SERAYUNEWS – Pengguna aplikasi DANA bisa mengisi saldo melali BNI. Simak cara top up DANA lewat BNI. Anda bisa menggunakan BNI Mobile Banking dan ATM.
Sebelum melakukan pengisian saldo DANA melalui BNI, Anda perlu mengetahui Nomor Virtual Account (VA) dari BNI. Hal itu berlaku jika melakukan top up lewat ATM.
Sedangkan pengisian saldo melalui m-banking akan lebih mudah dan cepat. Manfaatkan aplikasi BNI Mobile untuk melakukan berbagai transaksi, salah satunya top up DANA.
Pengguna DANA harus melakukan upgrade akun premium agar bisa menikmati kemudahan aneka traksaksi. Limit akun premium bisa menambahkan saldo mencapai Rp10 juta.
Sedangkan top up untuk DANA yang belum diupgrade maksimal hanya Rp2 juta. Sementara itu, jumlah minimum top up DANA lewat BNI sebesar Rp10.000.
Adapun cara transfer dari BNI ke DANA bisa menggunakan kode atau VA. Nomor tersebut akan muncul pada menu Isi Saldo di aplikasi DANA dan pilih logo BNI di bagian sub menu Transfer Bank.
Kode nomor VA BNI dengan (8810) + nomor handphone terdaftar dengan contoh berikut: 8810 0813526XXX.
SerayuNews.com telah menghimpun langkah-langkah melakukan top up DANA melalui BNI. Para nasabah BNI bisa dengan mudah menggunakan DANA.
Bagi Anda yang sibuk dan enggan bepergian bisa menggunakan m-banking. Pilihan ini tentu saja praktis dan lebih hemat waktu.
Pengguna tidak perlu menyiapkan kode top up DANA dari BNI atau nomor VA karena sudah ada menu e-wallet pada aplikasi BNI Mobile. Simak cara berikut ini:
Cara Melakukan Isi Saldo dari BNI Mobile
Ikuti cara berikut ini untuk mengisi saldo e-wallet DANA melalui ATM BNI.
Demikian panduan cara mengisi saldo DANA untuk berbagai keperluan.
***