Banyak tersedia link Twibbon Harlah NU 2025 yang bisa digunakan, berikut beberapa diantaranya (Foto: NU Jateng)
SERAYUNEWS – Harlah (Hari Lahir) NU yang ke-102 akan diperingati pada tanggal 16 Januari 2025.
Tema yang diusung pada momen peringatan harlah kali ini adalah “Bekerja Bersama Umat untuk Indonesia Maslahat”
Adapun tema ini bisa diartikan sebagai harapan akan kebersatuan umat demi bangsa yang mampu memberikan manfaat kebaikan bagi seluruh pihak.
Sedangkan harlah NU biasanya disambut dengan meriah oleh Nahdliyin, salah satunya dengan memasang Twibbon tentang momen peringatan tersebut di media sosial (medsos).
Setelah itu, silahkan edit dan sesuaikan foto yang tadi diupload dengan Twibbon yang dipasang. Pastikan fotonya sudah persisi.
Download
Jika sudah, klik tombol “Download” lalu tunggu hingga proses pengunduhan selesai. Disarankan agar menyambungkan perangkat ke jaringan Internet stabil supaya bisa cepat download.
Pasang Twibbon Baru
Terakhir, silahkan pasang Twibbon yang sudah dibikin untuk foto profil baru di berbagai medsos, misalnya WhatsApp, Facebook, Instagram dan lain sebagainya.
Nah, itu tadi informasi mengenai link Twibbon Harlah NU 2025 lengkap dengan cara memasangnya. Semoga bermanfaat.***