SERAYUNEWS – Apa saja game penghasil uang di dunia nyata yang hasilnya benar-benar berupa uang yang bisa untuk di-gunakan untuk transaksi dan belanja? Simak artikel ini.
Belakangan ini, gamers mendapatkan kabar bahagia karena ada game penghasil uang yang permainannya seru dan juga mudah. Gamers bisa ngegame sekaligus mencari penghasilan.
Agar gamers tidak menghabiskan waktu untuk mencari-cari apa saja game penghasil uang maka redaksi serayunews.com merangkumkan semuanya.
Hasil dari game ini pun akan cair dengan mudah dan praktis ke saldo DANA sehingga langsung dapat di-pergunakan dengan sebaik-baiknya.
Saat ini sudah banyak game yang dapat menghasilkan uang secara nyata hingga di-cairkan langsung ke dompet digital, salah satunya DANA.
Game penghasil uang tersebut akan memberikan reward bagi pemain yang berhasil menyelesaikan level tertentu. Reward tersebut berupa uang.
Gamers tidak perlu mengeluarkan modal sedikit pun hanya cukup punya HP, ada internet, kemudian main game.
Dengan demikian, tidak ada modal uang yang harus dipersiapkan oleh para gamers.
Cara bermain game Wild Cash cukup mudah untuk menghasilkan uang. Pemain memiliki kesempatan untuk menambang Gold dengan maksimum 10.000 per harinya.
Agar dapat menambang maka gamers hanya perlu mengklik ikon Gold. Nah, gold yang terkumpul itu dapat ditukarkan ke tabungan.
Selain itu, ada persentase tahunan yang di-munculkan tentang berapa keuntungan yang dapat kamu ambil dari Gold tersebut.
Game Lucky Pop Star merupakan permainan puzzle klasik yang menantang dan juga seru. Pada permainan ini dapat menghasilkan uang ke saldo DANA.
Untuk mendapatkan uang maka gamers harus menyelesaikan tantang puzzle di game untuk mendapatkan diamond.
Diamond itulah yang dapat di-tukarkan dengan uang sungguhan yang pencairannya juga mudah, bisa ke DANA atau PayPal.
Selain itu, gamers juga bisa mendapatkan diamond tambahan dengan menonton beberapa video yang tersedia.
Game ketiga yang dapat menghasilkan uang adalah Hago yang di dalamnya terdapat lebih dari 80 jenis permainan.
Gamers akan mendapatkan tugas untuk menyelesaikan tantangan dan jika berhasil maka akan mendapat koin sebagai reward.
Koin yang terkumpul lama-lama bisa di-tukarkan dengan uang dan juga bisa di-tarik melalui rekening dompet digital.
Seperti namanya, game Fish Master mengajak para gamers untuk memancing virtual. Gamers harus sebisa mungkin menangkap ikan sebanyak-banyaknya ke permukaan.
Dengan demikian, gamers dapat memperoleh mata uang berupa koin emas dan koin kepiting.
Setiap ikan memiliki nilai yang berbeda sehingga usahakan selalu menangkap ikan-ikan besar. Apabila koin sudah terkumpul maka dapat di-tukarkan dengan uang yang cair ke saldo DANA.
Game ini besutan developer perusahaan Tiongkok yang memang di-rancang sebagai game penghasil uang.
Islan King mengajak gamers untuk mendapatkan hadiah yang bentuknya adalah saldo dompet digital termasuk DANA.
Gamers harus menyelesaikan misi dan tantangan dalam game. Besar kecilnya saldo yang di-dapatkan tergantun pada evel dan ketekunan kamu dalam menyelesaikan misi yang ada.
Tak hanya game buatan luar negeri tapi game buatan asli Indonesia yaitu Maen Yo juga memberikan uang kepada gamers nya.
Bentuknya adalah permainan puzzle yang ada level tantangan yang harus dilewati. Bermain game dapat menjadi penghasilan tambahan.
Apabila berhasil maka nantinya gamers dapat memperoleh imbalan seperti uang, pulsa, voucher belanja, dan saldo DANA gratis
Ada beberapa pilihan permainan yang dapat gamers mainkan pada Mager. Sesuai dengan namanya, game ini akan membuat pemainnya malas gerak karena sibuk memainkannya.
Game ini masuk dalam list game penghasil uang yang jika gamers berhasil menyelesaikan misi dan tantangan maka dapat reward.
Reward nya berupa Golden Ticket, Silver Ticket atau hanya Mager Coin yang jika sudah terkumpul banyak bisa menukarkan koin tersebut dengan voucher untuk dompet digital ataupun voucher pulsa.
Game ClipsClaps berbeda dengan game penghasil uang lainnya karena tidak hanya berisikan permainan, namun banyak aktivitas lainnya.
Gamers bisa menonton video, memutar spin, dan masih banyak lagi. Semakin banyak aktivitas yang di-lakukan maka keuntungan juag semakin besar dan melimpah.
Setiap main, nonton video, atau aktivitas apa pun akan mendapatkan koin maupun kupon scratch yang dapat ditukarkan saldo DANA atau voucher pulsa.
Demikian informasi tentang game penghasil uang yang dapat dimainkan oleh para gamers. Selamat mencoba.***