SERAYUNEWS – Ketahui cara memblokir kartu ATM dengan mudah lewat BCA Mobile. Nasabah Bank Central Asia (BCA) bisa langsung blokir kartu ATM yang hilang atau tertelan via mobile banking.
Nasabah yang mengalami kehilangan kartu ATM perlu segera memblokirnya. Pemblokiran dilakukan agar tidak disalahgunakan oleh pihak yang tidak bertanggung jawab.
Lantas bagaimana cara memblokir kartu ATM BCA online? Bagi nasabah yang sudah menggunakan aplikasi mobile banking bisa dengan mudah mengurusnya.
Prosesnya cepat dan aman langsung di handphone. Anda tidak perlu khawatir lagi dari penyalahgunaan.
Berikut ini langkah-langkah yang perlu diikuti untuk memblokir kartu ATM BCA secara online via m-banking:
Setelah kartu ATM diblokir, otomatis Anda juga tidak bisa mengakses transaksi keuangan melalui BCA Mobile.
Langkah berikutnya adalah mengaktifkan layanan finansial BCA Mobile dan kartu ATM baru ke kantor cabang BCA terdekat.
Demikian cara mudah memblokir kartu ATM dari BCA Mobile.
***