SERAYUNEWS – Simak cara top up BRIZZI dengan mudah untuk bayar tol. Bagi masyarakat yang menggunakan kartu BRIZZI atau kartu uang elektronik dari Bank Rakyat Indonesia (BRI) bisa isi saldo dengan mudah.
Saat ini sudah ada banyak pilihan transfer atau isi saldo BRIZZI. Bisa langsung transaksi pakai HP yang menggunakan fitur Near-Field Communication (NFC).
Nasabah BRI yang menggunakan mobile banking bisa top up dalam hitungan menit saja. Pastikan HP yang digunakan sudah memiliki fitur NFC.
Pengecekan saldo juga bisa dilakukan dengan cepat. Setelah berhasil melakukan isi ulang saldo bisa segera diupdate terlebih dahulu.
Kemudian bisa digunakan untuk pembayaran di gerbang tol, bayar parkir, bayar belanja dan lainnya. Lantas bagaimana cara mengisi saldo tanpa harus bepergian?
Pengguna mobile banking BRImo bisa mengikuti langkah-langkah berikut ini:
Setelah mengisi saldo, segera lakukan update saldo BRIZZI di aplikasi BRImo. Berikut ini caranya:
Demikian informasi cara mengisi saldo kartu BRIZZI dan update saldo via BRImo.
***