SERAYUNEWS – Lomba 17 Agustus atau Agustusan di kampung biasanya memiliki ciri khas serta keunikan tersendiri.
Setiap tahunnya, masyarakat berlomba-lomba menciptakan ide-ide lomba yang unik yang bisa diikuti semua kalangan, mulai dari anak-anak hingga orang dewasa.
Kreativitas dalam menyusun lomba-lomba ini menjadikan perayaan HUT RI semakin meriah dan penuh warna.
Umumnya, tujuan digelarnya lomba 17 Agustus ini yakni untuk memperkuat tali persaudaraan serta meningkatkan jiwa gotong royong yang telah menjadi kepribadian bangsa.
Bukan tanpa alasan, kebanyakan lomba melibatkan kerja sama antar tim demi mencapai satu tujuan yakni memenangkannya.
Dari berbagai jenis lomba yang pernah ada, beberapa di antaranya juga sudah tergolong legendaris alias Legend karena sering muncul setiap tahunnya.
Lomba-lomba seperti panjat pinang, balap karung, dan makan kerupuk adalah beberapa contoh yang selalu digelar masyarakat jelang perayaan 17 Agustus.
Meski begitu, setiap tahun kerap ada ide-ide baru yang semakin kreatif.
Untuk itu, artikel ini akan mengulas mengenai beberapa ide lomba 17 Agustus di kampung yang legendaris dan yang paling update.
Nah, itu tadi beberapa ide lomba 17 Agustus yang bisa dijadikan referensi bagi para panitia. Semoga bermanfaat.***