SERAYUNEWS – Simak informasi cara isi saldo paspay lewat mobile banking maupun ATM. Cara top up saldo bisa dilakukan melalui berbagai metode pembayaran.
Pospay merupakan layanan pembayaran terpadu dari Pos Indonesia. Aplikasi ini bisa digunakan pada perangkat berbasis Android dan iOS. Hal ini memungkinkan pelanggan bisa mengakses layanan Giropos, transaksi keuangan, serta pembayaran secara mandiri melalui smartphone.
Pospay berbasis rekening Giropos yang diberikan kepada pemilik rekening sehingga bisa mengakses layanan Giropos dan layanan transaksi keuanga pos lainnya. Bisa diakses lewat HP dan dilakukan kapan saja.
Kehadiran aplikasi pospay merupakan bukti keseriusan Pos Indonesia untuk melakukan transformasi dari sistem konvensional menjadi sistem digital. Pospay bisa digunakan untuk pembayaran tagihan listrik dan air.
Bisa untuk bayar cicilan kendaraan, tagihan telepon dan lainnya. Layanan pospay ini bisa digunakan untuk transaksi mencapai Rp10 juta.
Lantas bagaimana cara isi saldonya? Simak langkah-langkah atau tata cara selengkapnya.
***