SERAYUNEWS – Simak cara mengecek saldo BPJS Ketenagakerjaan dengan mudah dan cepat. Anda tidak perlu mengunjungi kantor cabang terdekat untuk cek saldo.
Bagi para pekerja yang terdaftar aktif menjadi peserta BPJS Ketenagakerjaan bisa mengetahui saldo secara online. Ada beberapa cara cek saldo dengan mudah langsung di HP.
Jaminan Hari Tua (JHT) merupakan salah satu program untuk persiapan hari tua atau setelah pensiun. BPJS Ketenagakerjaan bisa mencairkan JHT jika sudah memenuhi syarat tersebut.
Manfaat mengikuti program JHT BPJS Ketenagakerjaan itu dapat dirasakan untuk peserta yang mencapai usia pensiun (56 tahun), berhenti bekerja karena mengundurkan diri dan sedang tidak aktif bekerja di mana pun.
Kemudian pekerja yang terkena pemutusan hubungan kerja (PHK), mengalami cacat total tetap, meninggalkan Indonesia untuk selamanya, atau meninggal dunia.
Meskipun belum pensiun, Anda bisa mengecek jumlah saldonya. Hal ini sekaligus untuk mengecek iuran JHT dibayarkan rutin atau tidak.
Berikut ini rangkuman informasi cara mengecek saldo BPJS Ketenagakerjaan langsung di HP.
Peserta aktif bisa mengecek saldo BPJS Ketenagakerjaan via sso.bpjsketenagakerjaan.go.id Berikut ini panduannya:
Demikian ulasan cara cek saldo BPJS Ketenagakerjaan secara online.
***