SERAYUNEWS – Simak cara transfer antarbank pakai BI Fast Mandiri dengan mudah dan hemat. Nasabah Bank Mandiri bisa transfer uang dengan ke rekening bank lain melalui BI Fast.
BI Fast merupakan sistem pembayaran ritel nasional yang disediakan oleh Bank Indonesia. Transfer antarbank bisa lebih murah dibandingkan biasanya.
Transfer online ke rekening bank lainnya biasanya dikenakan tarif Rp6.500. Dengan menggunakan BI Fast hanya dikenakan biaya admin Rp2.500 saja.
Anda bisa mentransfer uang dari Mandiri ke bank lain seperti BCA, BNI, BRI, BSI dan lainnya dengan biaya lebih murah. Layanan BI Fast bisa diakses melalui aplikasi mobile banking Livin’ by Mandiri.
Aplikasi keuangan digital Bank Mandiri tersebut memberikan kemudahan bagi nasabah melakukan transaksi secara online.
Nasabah bisa mengaktifkan layanan Livin’ by Mandiri untuk kemudahan transfer, cek saldo, cek mutasi, beli token listrik, top up, bayar belanja, hingga pembukaan rekening baru.
Ikuti langkah-langkah transfer antarbank menggunakan fitur BI Fast di aplikasi Livin’ by Mandiri:
Demikian ulasan cara transfer pakai BI Fast Mandiri, bisa transfer antarbank lebih hemat.
***