SERAYUNEWS – Pelajaran matematika untuk kelas 8 pada Kurikulum Merdeka. Berikut ini kunci jawaban matematika kelas 8 halaman 24 Kurikulum Merdeka untuk para siswa.
Kunci jawaban matematika ini dimaksudkan untuk pembanding ataupun mengoreksi jawaban yang sudah ditemukan siswa saat mengerjakan soal. Jika mengerjakan PR di rumah atau belajar, bisa menggunakan kunci jawaban ini.
Tentunya harus mencoba mengerjakan seluruh soal secara mandiri. Kemudian baru dikoreksi menggunakan kunci jawaban matematika.
Matematika merupakan salah satu pelajaran yang cukup sulit bagian sebagian siswa. Pasalnya berkaitan dengan perhitungan angka dan menggunakan rumus-rumus yang rumit.
Kurikulum Merdeka dikembangkan sebagai kerangka kurikulum yang lebih fleksibel, sekaligus berfokus pada materi esensial dan pengembangan karakter dan kompetensi peserta didik.
Para guru dan siswa saat ini mengikuti Kurikulum Merdeka dengan berbagai materi pelajaran yang sudah disiapkan. Demikian juga untuk pelajaran matematika sudah terbagi menjadi beberapa materi pelajaran.
Siswa harus lebih banyak latihan soal agar bisa memahami matematika. Apalagi berkaitan dengan rumus-rumus. Berikut ini ada beberapa contoh soal dan kunci jawabannya.
Sederhanakanlah berikut ini:
Jika misalkan A = x² – 3x – 5 dan B = –2x² + x + 7, bentuk aljabar apa yang harus dikurangkan dari A untuk menghasilkan B?
Jawaban:
Soal Latihan 3
Tabung A memiliki jari-jari alas r cm dan tinggi t cm. Tabung B memiliki jari-jari alas dua kali panjang jari-jari alas tabung A, dan tingginya 1/2 dari tinggi tabung A.
Gunakan bentuk-bentuk aljabar untuk menjelaskan berapa kali ukuran volume tabung B terhadap tabung A.
Jawaban:
a. 1/625
= ⅕^4
= 5^-4
b. 125/1000
= ⅛
= ½^3
= 2^-3
c. (8a)x(2a)/1024
= 16^2/2^10
= (2^4)a^2/2^10
= a^2/2^6
d. 0,00000343
= 343×10^-8
= 7^3×10^-8
Sederhanakan bentuk pangkat berikut:
1. a. 4^5/4^3
= 4^5-3
= 4^2
= 8
b. (-6)^7/(-6)^3
= (-6)^7-3
= (-6)^4
= 1296
c. (-0,3)^5/(-0,3)^3
= (-0,3)^5-3
= (0,3)^2
= 0,09
d. 4^5×4^3/4^6
= 4^5+3-4
= 4^4
= 246
Demikianlah kunci jawaban matematika kelas 8 halaman 24 Kurikulum Merdeka. Bisa menjadi referensi jawaban saat latihan soal dan belajar di rumah.
***