SERAYUNEWS – Bagi Anda yang ingin membuka rekening Bank Rakyat Indonesia (BRI) baru bisa cek dulu jenis-jenis kartu ATM.
Pada artikel ini tersedia informasi jenis kartu ATM BRI dan tabungan untuk masyarakat. BRI merupakan bank yang hadir sampai ke pelosok daerah.
Bagi masyarakat yang hendak membuka rekening baru untuk menabung dan keperluan lainnya bisa cek di sini.
Fungsi kartu ATM BRI untuk melakukan berbagai transaksi seperti tarik tunai, transfer uang, cek mutasi, cek saldo rekening, top up dompet digital.
Pengguna juga membayar berbagai tagihan melalui mesin ATM. Ketika membuka rekening baru, nasabah akan diberi kartu ATM. Tentu saja pembukaan rekening baru menyesuaikan dengan kebutuhan seperti pendidikan, tabungan, hingga bisnis.
Dengan begitu bisa melakukan transaksi perbankan dengan mudah. Berikut ini informasi limit transfer setiap jenis kartu ATM BRI.
***