SERAYUNEWS – Kerap menerima email promosi di Gmail? Bagi Anda yang merasa terganggu dengan adanya pesan masuk berisi promosi tersebut bisa melakukan beberapa cara ini.
Email promosi yang masuk di akun Gmail Anda yang dirasa tidak penting bisa diabaikan begitu saja. Namun, jika terganggu bisa melakukan solusi yang tersedia pada artikel ini.
Pesan yang berisi iklan dari produk tertentu bisa jadi hanya spam. Email iklan dapat muncul di alamat Gmail karena pengguna mungkin sebelumnya telah klik atau menyetujui untuk menerima e-mail promosi dari perusahaan tertentu.
Terkadang Anda juga bingung kenapa ada iklan. Jika terus menerus diabaikan hanya akan memenuhi ruang penyimpanan.
Pengguna bisa melakukan langkah-langkah untuk mengatasi iklan yang tidak diinginkan tersebut. Salah satunya melakukan unsubscribe alamat e-mail dari perusahaan atau platform itu.
Cara menghentikan e-mail promosi di Gmail dengan unsubscribe sebagai berikut:
Cara berikutnya untuk menghentikan e-mail promosi di Gmail dengan memblokir alamat e-mail pengirim. Berikut ini caranya:
Cara mudah hentiken email iklan dengan cara memasukkannya ke folder spam. Apabila sudah dimasukkan ke folder spam, pengguna tak akan mendapatkan pemberitahuan pesan promosi baru lagi dari alamat e-mail terkait.
Berikut ini caranya:
Itulah cara menghilangkan email promosi atau iklan di Gmail. Semoga membantu.
***