SERAYUNEWS – Pemiliki e-money Mandiri bisa melakukan top up dengan berbagai metode. Pilih metode yang praktis dan mudah dilakukan kapan saja.
Anda bisa menggunakan saldo LinkAja ataupun isi lewat e-commerce Tokopedia. Meskipun kartu e-money dikeluarkan Bank Mandiri, pengguna bisa mengisi saldo dengan berbagai cara.
Oleh karenanya, tidak harus melalui aplikasi m-banking ataupun ATM Mandiri. Bisa juga isi saldo melalui minimarket namun Anda harus mengeluarkan uang tunai.
Jika tidak mau repot membayar dengan uang cash, bisa ikuti cara top up melalui LinkAja atau Tokopedia. Penggunaan e-money saat ini seperti pembayaran tarif tol, naik transportasi umum hingga bayar belanja.
SerayuNews.com telah menghimpun informasi panduan top up e-money Mandiri berikut ini.
Anda bisa melakukan top up kartu e-Money melalui aplikasi Tokopedia.
Demikian cara melakukan top up via LinkAja dan Tokopedia.
***